Dirjen Bina Adwil Dorong Pj Kepala Daerah Dukung Program Kencana

- 12 Juni 2023, 15:49 WIB
Dirjen Bina Adwil Kemendagri, Safrizal ZA, dalam diskusi sesi panel II Rakor Pj Kepala Daerah di Gedung SBP Kantor Pusat Kemendagri, Jakarta, Jumat 9 Juni 2023.
Dirjen Bina Adwil Kemendagri, Safrizal ZA, dalam diskusi sesi panel II Rakor Pj Kepala Daerah di Gedung SBP Kantor Pusat Kemendagri, Jakarta, Jumat 9 Juni 2023. /Foto: Kemendagri

Baca Juga: Pastikan Ketersediaan Pangan Memadai, Mendagri Minta Pemda Antisipasi El Nino

Di lain sisi, Safrizal juga mendorong para Pj Kepala Daerah memperhatikan urusan Pemadam Kebakaran (Damkar). Upaya ini misalnya dengan mempercepat pembentukan Relawan Pemadam Kebakaran (Redkar). Dari 38 provinsi, jumlah Redkar yang terbentuk saat ini sekitar 26.973. Pembentukan Redkar tersebut menjadi salah satu syarat pengalokasian bantuan sarana dan prasana Damkar.

Selain itu, ia juga mendorong Pemerintah Daerah (Pemda) agar memperkuat pembinaan dan optimalisasi peran Redkar. Pemda juga diarahkan agar mengoptimalkan penggunaan dana desa/kelurahan untuk kegiatan pencegahan dan penanggulangan kebakaran.***

Halaman:

Editor: Gazali Ligawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah