Duh Senangnya, ASN Pindah IKN Dapat Apartemen Gratis 

- 18 April 2024, 15:19 WIB
Suasana pembangunan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara (IKN), Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Senin, 12 Februari 2024. USTDA menggelontorkan dana hibah sebesar USD2 juta dolar atau sekitar Rp31,3 miliar untuk bantuan teknis mendukung pengembangan IKN.
Suasana pembangunan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara (IKN), Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Senin, 12 Februari 2024. USTDA menggelontorkan dana hibah sebesar USD2 juta dolar atau sekitar Rp31,3 miliar untuk bantuan teknis mendukung pengembangan IKN. /ANTARA FOTO/ Rivan Awal Lingga/

Baca Juga: Tampak Buronan Darius Pontoh Usai Dibekuk Polisi di Pelabuhan Ulu Siau

Menpan-RB pun merinci jumlah menara apartemen yang akan disiapkan Pemerintah untuk ASN yang akan pindah di IKN Nusantara tersebut.

"Ada 47 menara yang telah siap untuk ditempati ASN, TNI dan Polri. Dengan rincian 29 menara untuk ASN dengan ketersediaan 2820 unit. Sedangkan sisanya 19 menara akan diperuntukan kepada TNI dan Polri dengan ketersediaan 1080 unit," jelas Azwar. 

Selain itu, Azwar mengatakan bahwa ASN akan mulai dipindahkan ke IKN pada bulan September nanti. 

 

***

 

Halaman:

Editor: Faruk Langaru

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah