Ini Deretan Harta Kekayaan Tujuh Presiden di Indonesia, Siapa Yang Paling Miskin ???

- 13 April 2024, 14:12 WIB
Ilustrasi - Harta kekayaan pejabat dilaporkan bertambah 70,3 persen selama pandemi Covid-19.
Ilustrasi - Harta kekayaan pejabat dilaporkan bertambah 70,3 persen selama pandemi Covid-19. /Pixabay/Mohamad Trilaksono/

adapun, rincian harta yang dimiliki oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) terdiri dari adanya 20 unit tanah dan bangunan yang sebesar Rp 66,20 miliar di Jakarta Selatan, Sukarta, Karanganyar, hingga Sukoharjo.

Sementara ini, alat transportasi dan mesin ini senilai Rp 432 juta yang terdiri dari dua unit pikap merek Suzuki tahun 1997 dan 2002, dua unit Mercedes-Benz tahun 1996 dan 2004.

Satu truk Isuzu tahun 2002, satu unit Nissan Grand Livina tahun 2010, satu unit Nissan Juke tahun 2012, dan satu unit motor Yamaha Vega tahun 2001.

Selain itu, orang yang nomor satu di Indonesia tersebut juga memiliki harta kekayaan bergerak sebesar Rp 356.950.000 serta kas dan setara kas Rp 15.338.433.676. Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang tercatat tidak memiliki hutang.

 

***

Halaman:

Editor: Faruk Langaru

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah