Ini Deretan Caleg Partai NasDem Boltim Yang Masuk DCS di KPU Boltim

- 21 Agustus 2023, 21:04 WIB
Logo KPU dan Kotak Suara Pemilu 2024
Logo KPU dan Kotak Suara Pemilu 2024 /Foto: Dok/Kemenlu RI/kemlu.go.id

BN, Pikiran Rakyat – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bolaang Mongondow Timur (Boltim) telah menetapkan daftar calon sementara (DCS) Anggota DPRD Kabupaten Boltim, untuk pemilihan umum (Pemilu) legsilatif tahun 2024..

Dalam pengumuman tersebut, sebagian besar calon legislatif (Caleg) yang diajukan oleh partai memenuhi syarat, namun ada juga beberapa partai poltik peserta Pemilu tidak mengajukan daftar caleg.

Dilansir dari laman KPU Boltim, partai yang tidak mengajukan calon legislatif diantaranya, Partai Kebangkitan Nusantara (PKN), Partai Garuda, Partai Buruh, Partai Solidaritas Indonesia (PSI) dan Partai Umat.

Meski demikian, hal itu tidak berpengaruh terhadap KPU selaku penyelenggara Pemilu.

Menariknya, dari jumlah DCS yang didaftarkan oleh partai, DCS Partai NasDem terdapat nama-nama populer, seperti Mantan Wakil Bupati Boltim, Mantan Komisioner KPU Boltim, Ketua DMI Boltim, Wakil Ketua DPRD Boltim, Ketua KTNA Boltim, Mantan Ketua DPRD Boltim dan Pengusaha sukses di Ibu Kota Tutuyan.

Berikut Deretan Nama-Nama DCS Caleg Partai NasDem Boltim Untuk Pemilu 2024.    

Dapil I.

  1. MUHAMMAD JABIR
  2. MAX TANDO
  3. MEYKIN MODEONG
  4. MUHAMMAD ICHSAN PAKAYA,
  5. SAMSUDIN DAMA
  6. HAMSINA DAENG PAREMMA
  7. JEMI ELIESER TINE

Dapil II.

  1. ABDUL KADER BACHMID
  2. NURTIN KAMUNTUAN
  3. ABDURAHMAN AMBARAK
  4. TONI OLOLA

Dapil III.

Halaman:

Editor: Faruk Langaru


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x