Harga Beras Meroket, Irjen Kemendagri Minta Stakeholder Lakukan Langkah Pengendalian

- 20 Februari 2024, 17:28 WIB
Irejn Kemendagri, Tomsi Tohir, saat memimpin Rakor Pengendalian Inflasi Daerah di Gedung SBP Kantor Pusat Kemendagri, Jakarta, Senin 19 Februari 2024
Irejn Kemendagri, Tomsi Tohir, saat memimpin Rakor Pengendalian Inflasi Daerah di Gedung SBP Kantor Pusat Kemendagri, Jakarta, Senin 19 Februari 2024 /Foto: kemendagri

Sebagai upaya menekan kenaikan harga beras, Tomsi meminta kepada Bapanas agar segera menyelenggarakan Gerakan Pangan Murah (GPM). Hal ini sekaligus untuk meyakinkan masyarakat bahwa stok beras pemerintah aman dan terkendali.

"Melaksanakan Gerakan Pangan Murah itu di mana? Kapan? Sehingga kepala daerah ini bisa membantu untuk menyosialisasikan dan meyakinkan kepada masyarakat bahwa stok kita cukup," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Gazali Ligawa

Sumber: Kemendagri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah