Terima SK PPPK, Ini Ungkapan 131 Guru Kepada Bupati Boltim

- 21 Juni 2023, 11:09 WIB
Bupati Boltim Sam Sachrul Mamonto menyerahkan SK PPPK kepada 131 Guru, di Aula kantor bupati Selasa (19/6/2023)
Bupati Boltim Sam Sachrul Mamonto menyerahkan SK PPPK kepada 131 Guru, di Aula kantor bupati Selasa (19/6/2023) /Foto: Kominfo Boltim

Baca Juga: Guru Berparas Cantik ini Menikmati Tugas Mengajar di Desa Terpencil: Ini Ungkapannya yang Menyentuh

Sementara Bupati Boltim Sam Sachrul Mamonto mengatakan bahwa tugas dan tanggung jawab seorang guru sangatlah besar untuk keberlanjutan daerah dan negara.

Karena itu kata dia, guru yang paling ideal adalah guru yang menjadikan dirinya sebagai jembatan untuk menyampaikan ilmu pengetahuan kepada siswanya.

“Itu harus dipahami oleh seorang guru karena guru yang akan menciptakan pemimpin-pemimpin masa depan. Tugas dan tanggung jawabnya berat sekali karena keberlanjutan daerah dan negara ini itu tergantung dari guru” ujar Sachrul.

Baca Juga: Bupati Sachrul Terima Kunjungan Guru Besar Institut Pemerintahan Dalam Negeri

“Selamat kepada bapak-Ibu yang sekarang sudah menjadi ASN Boltim. Anda akan datang kesekolah sudah bukan lagi sebagai THL, tetapi kalian datang sudah berstatus ASN, “ pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Faruk Langaru


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah