Juventus tak Berdaya, Dipaksa Bermain Imbang Tanpa Gol Oleh Genoa, Posisi Bianconeri Teramcam di Salip Bologna

- 18 Maret 2024, 00:19 WIB
Pemain Juventus Filip Kostić (kanan) dijaga ketat pemain Genoa
Pemain Juventus Filip Kostić (kanan) dijaga ketat pemain Genoa /Foto: FANPAGE Juventus/

Baca Juga: Inter Milan Perkasa di seri A, Namun Melempem di Liga Champions, Kandas di 16 Besar usai Digilas ATM

Juventus nyaris mencetak gol pada menit ke-90, andai saja percobaan dari Moise Kean tidak membentur tiang gawang.

Jelang berakhirnya pertandingan, tuan rumah malah harus kehilangan pemain setelah Vlahovic diusir keluar lapangan.

Penyerang Juve itu melanggar kiper dan dikartu kuning. Namun, protes keras yang dilakukan Vlahovic membuat ia mendapatkan kartu kuning kedua. Laga pun berakhir imbang tanpa gol.

Hasil ini juga mengancam posisi Juve di tempat ketiga klasemen. Pasalnya, Bologna saat ini berada posisi keempat klasemen dengan mengantongi 54 poin. Jika Juventus terpelet di dua laga berikut, maka bisa saja posisi Bianconeri di salip oleh Bologna.

Susunan pemain

Juventus (3-5-2): Szczesny, Gatti, Bremer, Danilo, Cambiaso (Kean 82), McKennie (Rabiot 58), Locatelli, Miretti (Weah 78), Kostic (Iling-Junior 59'), Chiesa (Yildiz 59), Vlahovic

Genoa (3-4-2-1): Martinez, De Winter, Bani (Cittadini 85), Vasquez; Spence, Frendrup (Strootman 69), Badelj (Bohinen 85), Messias, Gudmundsson (Malinovskyi 69), Vitinha, Retegui (Ankeye 78

***

Halaman:

Editor: Faruk Langaru


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah