Dukun Pengganda Uang Ditangkap, Pelaku Membunuh 10 Korban. Begini Motifnya

- 4 April 2023, 11:22 WIB
Kapolres Banjarnegara AKBP Hendri Yulianto memeriksa pelaku pembunuhan berkedok dukun pengganda uang, Senin, 3 April 2023
Kapolres Banjarnegara AKBP Hendri Yulianto memeriksa pelaku pembunuhan berkedok dukun pengganda uang, Senin, 3 April 2023 /Foto: Humas Polda Jateng

Boltim News, Pikiran Rakyat – Mbah Slamet (45) alias TH, yang diduga sebagai dukun pengganda uang terpaksa harus mempertanggung jawabkan perbuatannya dihadapan hukum disebabkan telah melakukan pembunuhan.

Peristiwa keji ini terjadi di Banjarnegara, Jawa Tengah, dimana seorang yang diduga sebagai dukun pengganda uang tega menghabis nyawa tujuh warga setempat

Insiden pembunuhan itu terjadi lantaran seorang yang disebut sebagai dukun pengganda uang kesal dengan para korban karena terus menagih uang yang dijanjikan oleh dukun itu. Karena kesal ditagih terus, pelaku akhirnya tega membunuh korbannya.

Baca Juga: Di Banjarnegara Ada Dukun Bisa Gandakan Uang. Ini Ceritanya

“Betul ada kejadian itu, dukun pengganda uang,” jelas Ps. Kasubsi PID Si Humas Polres Banjarnegara Aiptu Nyoto Prayitno, Minggu (2/4/2023), dilansir dari TBNews.

Fakta Awal Terjadi Pembunuhan

Namun setelah polisi melakukan penyelidikan dan mengembangkan kasus, ternyata bukan cuma 7 korban saja, ternyata ada lebih dari 7 korban yang telah dibunuh oleh pelaku.  

Kasatreskrim Polres Banjarnegara AKP Bintoro Thio Pratama mengatakan, petugas Polres Banjarnegara serta sukarelawan telah mengevakuasi mayat-mayat tersebut.

Halaman:

Editor: Faruk Langaru


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x