Studi Tiru ke Boltim, TP-PKK Kema Puji PAAREDI Kotabunan Selatan

- 8 Maret 2023, 15:53 WIB
Pemdes Kotabunan Selatan Saat Menerima Kunjungan Studi Tiru TP-PKK Kema
Pemdes Kotabunan Selatan Saat Menerima Kunjungan Studi Tiru TP-PKK Kema /Foto Gazali Ligawa

“Saya sangat bersyukur dengan adanya kunjungan ini. Saya sebagai Sangadi sangat bersyukur juga, karena dari semua desa Kotabunan Selatan jadi salah satu pilihan. Insya Allah ke depan, Kotabunan Selatan akan lebih baik,” ucap Alung.

Ia menyebutkan, untuk program PAAREDI akan melibatkan seluruh organisasi pemuda yang ada di desa serta Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD).

“Untuk PAAREDI itu dia lebih ke organisasi pemuda yang ada di desa maupun anak-anak sekolah PAUD, karena strukturnya ke situ. Artinya program-program yang akan jalan di Kotabunan Selatan, itu peningkatan kapaistas yang melibatkan pemuda-pemuda di desa, agar pola perubahan atau program yang desa jalankan itu akan lebih baik ke depan,” tandasnya.

Turut hadir pada agenda ini, Kepala Bidang (Kabid) Pemerintahan Desa dan Penguatan Kelembagaan Desa, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Boltim, Subhan Wakid, Camat Kotabunan Idrus Paputungan, pengurus TP-PKK Kecamatan Kema, pengurus TP-PKK Kabupaten Boltim bersama TP-PKK Kecamatan Kotabunan serta Pemerintah Desa (Pemdes) Kotabunan Selatan. ***

Halaman:

Editor: Gazali Ligawa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah